Manarul Ilmi Inhil membuka kesempatan sebesar-besarnya untuk anda yang ingin melanjutkan pendidikan sekolah dengan cara mengikuti program sekolah paket C setara dengan SMA/ MAN. Persyaratan pendaftaran yang mudah serta biaya sekolah yang terjangkau.
Alamat: Gedung STMIK Indragiri, Jalan Trimas, No. 88, Kel. Tembilahan Kota, Kec. Tembilahan, Inhil-Riau